OYPMK dan Remaja Disabilitas Juga Memiliki Hak Kesehatan Seksual dan Reproduksi
OYPMK atau orang yang pernah menderita kusta dan keluarganya masih kerap mendapat diskriminasi dari masyarakat. Demikian juga halnya dengan remaja penyandang disabilitas. Kelompok masyarakat ini sering dianggap sepele dan diberikan hak-haknya. Salah satu hak...